Course Description
This course discusses understanding, paradigms, methods, data collection techniques, and analysis techniques in qualitative research. This course also discusses how to formulate problems in qualitative research, and provides experience carrying out qualitative research procedures starting from preparing proposals, carrying out field data collection, analyzing data, to writing research reports. Lectures are carried out using a direct learning system, simulations, data collection practices, data analysis, and compiling qualitative research reports.
Program Objectives (PO)
- Mahasiswa mampu memahami pengertian metode penelitian kualitatif serta perbedaannya dengan penelitian kuantitatif, Mahasiswa mampu memahami pengertian metode penelitian kualitatif serta perbedaannya dengan penelitian kuantitatif, Mahasiswa mampu memahami berbagai pendekatan dalam kualitatif, Mahasiswa mampu memahami paradigma dan karakteristik penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami tahapan penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami teknik pengumpulan data dan teknik analisis data kualitatif, Mahasiswa mampu memahami teknik keabsahan data kualitatif, Ujian Tengah Semester, Mahasiswa mampu memahami metode studi dokumentasi dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami metode focus group discussion dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami metode studi kasus dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami metodologi etnografi dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami metodologi grounded theory dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami metodologi fenomenologi dalam penelitian kualitatif, Mahasiswa mampu memahami cara menulis laporan kualitatif, Ujian Akhir Semester