Understanding, analytical skills, and practice in making one sound melody into two or three sounds using First species, Second species, Third species and Fourth species techniques
Program Learning Outcomes (PLO)
PLO-5 Mampu menguasai teori dan praktik instrumen/vokal untuk pendidikan, pengembangan, penyajian, kreasi, dan pengkajian musik
PLO-8 Mampu mengaplikasikan aspek teori dan praktik dalam seni musik dengan metode penyajian wacana akademik, yang hasilnya ditunjukkan dalam presentasi makalah secara individual.
Program Objectives (PO)
PO-1 Menyusun melodi yang menunjukkan pemahaman tentang gerak melodi, interval, dan harmoni
PO-2 Membuat dan menganalisis berbagai bentuk kontrapung dua suara (dua bagian), termasuk kanon dan invensi