Course Description
This course explains consumer and producer behavior, production functions, market conditions, public goods, game theory and welfare. Implementation of lectures. The learning methods used are Cooperative Learning (CL) and Problem Base Learning (PBL) to foster social sensitivity and high concern for society and its environment as creations of Almighty God, based on intelligent, thorough and tough characters in discussing microeconomic theory. intermediate.
Program Objectives (PO)
- Mampu mengaplikasikan bidang keahlian ekonomi mikro intermediate dan memanfaatkan IPTEK dalam menyelesaikan masalah-masalah yang terkait dengan ekonomi mikro intermediate (perilaku konsumen dan produsen, kondisi pasar, barang public, game theory dan kesejahteraan) baik secara teoritis serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi.
- Menguasai konsep teoritis tentang ekonomi mikro intermediate (perilaku konsumen dan produsen, kondisi pasar, barang public, game theory dan kesejahteraan) secara mendalam serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah ekonomi mikro intermediate secara prosedural.
- Mampu menganalisis pengambilan keputusan ekonomi mikro intermediate secara tepat berdasarkan analisis informasi dan data dan mampu memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi secara mandiri dan kelompok.
- Mata kuliah ini menjelaskan terkait perilaku konsumen dan produsen, kondisi pasar, barang public, game theory dan kesejahteraan
- Memiliki kepekaan sosial dan kepedulian yang tinggi terhadap masyarakat dan lingkungannya sebagai ciptaan Tuhan yang Maha Esa dalam menyelesaikan masalah ekonomi mikro intermediate.
- Memiliki karakter Iman, cerdas, mandiri, jujur, peduli dan tangguh ( Idaman Jelita ) dalam menyelesaikan masalah ekonomi mikro intermediate.