•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Athletic

Program Studi S1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi UNESA

 
Card image

Course Description

This course discusses how to examine/evaluate the athletic learning of PJOK teachers who are being assisted and organize athletic championships for East Java elementary school students.

Program Objectives (PO)

  • Memahami dan mengkaji secara teoritis pengetahuan dasar atletik yang menjadi materi pembelajaran di sekolah dasar dan menengah.
  • Penguasaan keterampilan tahapan pembelajaran mulai dari perencanaan, pelaksanaan, evaluasi dan tindak lanjut atas hasil inovasi pembelajaran di sekolah.
  • Menguasai peraturan perlombaan atletik pada nomor-nomor lomba yang menjadi materi pembelajaran atletik di sekolah dasar dan menengah.
  • Melakukan simulasi perlombaan yang meliputi, nomor lari, lompat, dan lempar dengan berlaku di pelrombaan tingkat sekolah dasar dan menengah.
  • Mampu melaksanakan perlombaan yang melibatkan peserta di wilayah Jawa Timur dalam nomor lomba lari, lempar, dan lompat di tingkat satuan pendidikan dasar dan menengah
  • Mampu menyusun laporan hasil implementasi inovasi pembelajaran di sekolah sebagai aktivitas project lapangan.

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Mengenal karakteristik matakuliah dan proses perkuliahan
    • Date  5 Februari 2024

  • Pertemuan 2
    Minimal 80% benar tentang: Standar Kompetensi Guru
    • Date  12 Februari 2024

  • Pertemuan 3
    Minimal 80% benar tentang: Instrumen penilaian RPP, pelaksanaan, dan kompetensi awal siswa
    • Date  19 Februari 2024

  • Pertemuan 4
    Berpengalaman dalam mengukur minimal 80% benar tentang kemampuan/ kompetensi atletik awal siswa dari guru yg dibantu
    • Date  26 Februari 2024

  • Pertemuan 5
    Berpengalaman dalam menilai minimal 80% benar tentang RPP Atletik guru yang dibantu
    • Date  4 Maret 2024

  • Pertemuan 6
    Berpengalaman minimal 80% benar dalam hal merekam dan membantu melaksanakan pembelajaran atletik
    • Date  11 Maret 2024

  • Pertemuan 7
    Berpengalaman minimal 80% benar dalam hal mendaftarkan siswa ke SIM Atletik Unesa
    • Date  18 Maret 2024

  • Pertemuan 8
    UTS - Mengetahui hasil belajar materi pertemuan 1-7
    • Date  25 Maret 2024

  • Pertemuan 9
    Berpengalaman menyusun edaran lomba secara bersama-sama minimal 80% benar
    • Date  1 April 2024

  • Pertemuan 10
    Berpengalaman menyusun buku acara lomba secara bersama-sama minimal 80% benar.
    • Date  8 April 2024

  • Pertemuan 11
    Berpengalaman menyelanggarakan pertemuan teknik secara bersama-sama minimal 80% benar
    • Date  15 April 2024

  • Pertemuan 12
    Berpengalaman menyelanggarakan gladi lomba secara bersama-sama minimal 80% benar
    • Date  22 April 2024

  • Pertemuan 13
    Berpengalaman menyusun buku hasil lomba secara bersama-sama minimal 80% benar.
    • Date  29 April 2024

  • Pertemuan 14
    Berpengalaman menyusun laporan individu minimal 80% benar.
    • Date  6 Mei 2024

  • Pertemuan 15
    Berpengalaman menyusun laporan kelompok secara bersama-sama minimal 80% benar.
    • Date  13 Mei 2024

  • Pertemuan 16
    UAS - Mengetahui hasil belajar materi pertemuan 1-15
    • Date  20 Mei 2024

Lecturer

BAYU BUDI PRAKOSO
BAYU BUDI PRAKOSO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

SUROTO
SUROTO
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan & Rekreasi
  • Semester4
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10