Course Description
This course gives students the ability to explain the concept of Data Communication, transmission media, analyze interfacing techniques, multiplexing, apply data link control processes, apply switching techniques to everyday problems, present the OSI Model, and the TCP/IP protocol starting from transmission. data on the physical layer in the form of analog and digital data, analog and digital modulation, and its implementation on the local area network using case method learning
Program Objectives (PO)
- Mampu menjelaskan baik secara lisan maupun tertulis konsep Komunikasi Data, media transmisi, menganalisis teknik interfacing, multiplexing, menerapkan proses data link control , mengaplikasikan teknik switching untuk permasalahan sehari-hari, mempresentasikan OSI Model, serta protocol TCP/IP mulai dari pengiriman data pada layer fisik berupa data analog maupun digital, modulasi analog dan digital, serta implementasinya
- Mampu menyampaikan gagasan dan hasil inovasi baik secara lisan maupun tentang media transmisi, menganalisis teknik interfacing, multiplexing, menerapkan proses data link control , mengaplikasikan teknik switching untuk permasalahan sehari-hari, mempresentasikan OSI Model, serta protocol TCP/IP mulai dari pengiriman data pada layer fisik berupa data analog maupun digital, modulasi analog dan digital, serta implementasinya
- Mampu bertanggungjawab etika profesi dan bertanggung jawab dalam menyelesaikan permasalahan berdasarkan konsep komunikasi data