Course Description
Examining the definition and scope of public relations, tasks and functions of public relations, stakeholders, various public relations products, company reputation, marketing communications, audience analysis, preparation of promotional mixes, development of marketing communications programs, and branding strategies for institutions, corporations and products.
Program Objectives (PO)
- Mahasiswa mampu menganalisis tugas-tugas humas lembaga/korporat, komunikasi pemasaran, dan branding
- Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menjelaskan peran, tugas & fungsi PR dalam organisasi, tools PR, publik eksternal dan internal, reputasi/citra perusahaan, krisis kehumasan, dan etika PR
- Mahasiswa mampu menguasai konsep periklanan, branding, dan berbagai macam strategi pemasaran
- Mahasiswa mampu menganalisis tentang perilaku konsumen dan mampu membedakan segmenting, targeting, dan positioning