Course Description
This course invites lecture participants to analyze and apply basic concepts of policy communication and advocacy which include: communication techniques, forms and processes of policy communication, forms of policy advocacy work, and policy advocacy techniques
Program Objectives (PO)
- Mampu menganalisis isu-isu kebijakan publik secara logis, kritis, dan sistematis
- Mampu menganalisis berbagai isu kebijakan publik dalam konteks teori dan praktik administrasi publik
- Mampu terlibat aktif dalam proses advokasi kebijakan publik untuk kepentingan masyarakat dan negara
- Mampu menggunakan berbagai teknologi informasi untuk mendukung komunikasi dan koordinasi dalam organisasi