Course Description
Examining the essence and nature of the science of Cultural Anthropology by understanding the basic concepts of science regarding the meaning of anthropology, basic concepts of anthropology and the development of anthropology, concepts and relationships between culture, language and society, community livelihoods, redistribution and reciprocity, religious development to religion, origins from the formation of the family to the kinship system in a society, the layer system to social control as well as social and cultural change, with an emphasis on discussing the development of society in general, with mechanisms for reflection, discussion and observation in society
Program Objectives (PO)
- Kemampuan mengidentifikasi pengertian dan konsep dasar antropologi
- Kemampuan mendeskripsikan dan menjelaskan Fase perkembangan ilmu antropologi, dan hubungan antropologi dengan ilmu lain
- Kemampuan menjelaskan konsep dan hubungan antara kebudayaan, bahasa dan masyarakat
- Kemampuan menjelaskan mata pencaharian berburu dan becocok tanam
- Kemampuan mendeskripsikan mata pencaharian bercocok tanam menetap dan berternak
- Kemampuan menjelaskan sistem pertukaran
- Kemampuan menjelaskan menganalisis sistem religi dan agama konsep resiprositas dan redistribusi
- Kemampuan menjelaskan konsep resiprositas dan redistribusi
- Kemampuan menjelaskan dan menganalisis sistem kekerabatan
- Kemampuan mengidentifikasi, menjelaskan dan menganalisis sistem pelapisan sosial dan sistem pengendalian social
- Kemampuan mengidentifikasi, menjelaskan, menganalisis, perubahan sosial dan perubahan kebudayaan