Course Description
This course examines and understands the concept of reading and writing braille through the history of the development of the braille writing system, mastery of the use of braille writing tools, basic braille reading and writing according to EYD, mathematics, MIPA Braille, Foreign Language Braille (Arabic and English), and tusing. Lectures are carried out using the learning methods of presentation, discussion, practice, project assignments and reflection.
Program Objectives (PO)
- Menguasai konsep teoritis dasar-dasar anak berkebutuhan khusus meliputi: anak tunanetra, tunarungu, tunagrahita, tunadaksa, autis, anak berkesulitan belajar, anak cerdas istimewa dan berbakat istimewa, anak dengan gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktifitas, serta anak lambat belajar
- Menemukenali dan mengasesmen anak berkebutuhan khusus meliputi: anak tunanetra, tunarungu, tunagrahita, tunadaksa, autis, anak berkesulitan belajar, anak cerdas istimewa dan berbakat istimewa, anak dengan gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktifitas, serta anak lambat belajar dengan menggunakan berbagai teknik dan strategi
- Terampil bekerja mandiri, bekerja sama di dalam tim kolaboratif, bertanggung jawab baik tugas individu maupun tim, serta mengkomunikasikan ide, pendapat, dan argumentasi secara lisan/tertulis terhadap program pembelajaran anak berkebutuhan khusus yang dilaksanakan