•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Basic Midwifery Practice Skills

Program Studi S1 Kebidanan UNESA

 
Card image

Course Description

Mata kuliah Keterampilan Dasar Praktik Klinik bertujuan untuk membekali mahasiswa dengan keterampilan praktis dalam melakukan pemeriksaan, diagnosa, dan perawatan pasien di lingkungan klinik. Mahasiswa akan mempelajari teknik-teknik dasar dalam memberikan perawatan medis, menangani prosedur klinik, serta keterampilan komunikasi dengan pasien dan tim medis.

Program Objectives (PO)

  • Mampu menganalisis pemenuhan kebutuhan dasar manusia dengan tepat
  • Mampu mengaplikasikan konsep pasien safety dan pengendalian infeksi
  • Mampu mengaplikasikan prosedur klinis dalam keterampilan dasar praktik kebidanan pada setting laboratorium klinik, simulasi, dan pengenalan awal di wahana praktik
  • Mampu mengaplikasikan bantuan hidup dasar dalam setting laboratorium klinik, simulasi, dan pengenalan awal di wahana praktik
  • Mampu mengaplikasikan konsep pasien safety dan pengendalian infeksi
  • Mampu mengaplikasikan prosedur klinis dalam keterampilan dasar praktik kebidanan pada setting laboratorium klinik, simulasi, dan pengenalan awal di wahana praktik
  • Mampu mengaplikasikan bantuan hidup dasar dalam setting laboratorium klinik, simulasi, dan pengenalan awal di wahana praktik

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Overview KDPK
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 2
    Prinsip patient safety, konsep universal precaution, prinsip personal hygiene dan mobilisasi pasien
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 3
    Pemeriksaan Anamnesa, TTV, prinsip- prinsip dasar pemeriksaan fisik head to toe
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 4
    Menyusun persiapan alat penunjang dan diagnostik dalam kebidanan( EKG, HSG, Hidrotubasi, Biopsi) serta tindakan medis (Blue light therapy, Kuretase, SC, Laparoskopi)
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 5
    Menganalisa kasus pemeriksaan Anamnesa, TTV, prinsip pemeriksaan fisik head to toe, penunjang dan diagnostik dalam kebidanan
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 6
    Teori pemberian obat, transfusi dan flebotomi
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 7
    Konsep dan prosedure bantuan hidup dasar bagi orang dewasa dan anak
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 8
    Tes
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 9
    Melakukan praktik personal hygiene, patient safety, PPI, mobilisasi, dan bed making
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 10
    Pemeriksaan fisik head to toe
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 11
    Praktik kebutuhan nutrisi NGT & OGT dengan bantuan
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 12
    Praktik pemberian obat
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 13
    Praktik pemberian pemasangan infus dan pemasangan tranfusi darah
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 14
    Praktik perawatan luka
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 15
    Pertolongan pertama pada kecelakaan: praktik kebutuhan BLS (Basic Life Support)
    • Date  5 Februari 2025

  • Pertemuan 16
    Keterampilan KDPK pada OSCE
    • Date  6 Februari 2025

Lecturer

VINA FIRMANTY MUSTOFA
VINA FIRMANTY MUSTOFA
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

DEVI MAYA ARISTA
DEVI MAYA ARISTA
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

SRI WAHYUNI
SRI WAHYUNI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

EVY WULANDARI
EVY WULANDARI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

KARUNIA WIJAYANTI
KARUNIA WIJAYANTI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

NIDYA COMDECA NURVITRIANA
NIDYA COMDECA NURVITRIANA
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Kebidanan
  • Semester2
  • Lectures6
Difficult Things About Education.
$75$10