Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Teknik
Program Studi S1 Teknik Sipil

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

Pelabuhan *

2220102072

T=2

P=0

ECTS=3.18

7

29 September 2024

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




.......................................




.......................................




Yogie Risdianto, S.T., M.T.

Model Pembelajaran

Case Study

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

Program Objectives (PO)

Matrik PLO-PO

 
PO

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Mahasiswa mempelajari tentang definisi pelabuhan, perencanaan pelabuhan, angin, pasang surut dan gelombang, alur pelayaran, pemecah gelombang, dermaga, fender dan alat penambar, fasilitas pelabuhan di daratan, dan aspek alat pemandu pelayaran. Metode pembelajaran yang akan digunakan adalah metode pembelajaran langsung disertai diskusi dantanya jawab.

Pustaka

Utama :

  1. Triatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
  2. Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
  3. Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
  4. Sorensen, R.M. 1978. Basic Coastal Engineering. John Wiley dan Sons, New York
  5. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 17. 2008. Pelayaran

Pendukung :

Dosen Pengampu

Yogie Risdianto, S.T., M.T.

Purwo Mahardi, S.T., M.Sc.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Mahasiswa dapat memahami pengertian pelabuhan dan kapal

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan pengertian jenis-jenis pelabuhan- Menjelaskan pengertian jenis-jenis kapal

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

2

Minggu ke 2

Mahasiswa dapat memahami kriteria perencanaan pelabuhan

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan persyaratan dan perlengkapan pelabuhan- Menjelaskan kriteria lokasi pelabuhan- Menjelaskan ukuran dan bentuk pelabuhan- Menjelaskan pemecah gelombang- Menjelaskan lokasi dan lebar mulut pelabuhan

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

3

Minggu ke 3

Mahasiswa memahami tentang pengaruh angin pasang surut dan gelombang

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan teori angin- Menjelaskan teori pasang surut- Menjelaskan teori gelombang

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

4

Minggu ke 4

Mahasiswa memahami tentang pengaruh angin pasang surut dan gelombang

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan teori angin- Menjelaskan teori pasang surut- Menjelaskan teori gelombang

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

5

Minggu ke 5

Mahasiswa memahami tentang pengaruh angin pasang surut dan gelombang

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan teori angin- Menjelaskan teori pasang surut- Menjelaskan teori gelombang

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

6

Minggu ke 6

Mahasiswa memahami tentang perencanaan alur pelayaran

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan pemilihan alur- Menjelaskan kedalaman alur- Menjelaskan lebar alur- Menjelaskan layout alur pelayaran- Menjelaskan kolam pelabuhan- Terampil menghitung kedalaman luasan dan menggambar layout alur pelayaran

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

7

Minggu ke 7

Mahasiswa memahami tentang perencanaan alur pelayaran

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan pemilihan alur- Menjelaskan kedalaman alur- Menjelaskan lebar alur- Menjelaskan layout alur pelayaran- Menjelaskan kolam pelabuhan- Terampil menghitung kedalaman luasan dan menggambar layout alur pelayaran

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

8

Minggu ke 8

Ujian Tengah Semester

-

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Tes
Ujian Tengah Semester
2 X 50
Ujian Tengah Semester
2 X 50
Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
15%

9

Minggu ke 9

Mahasiswa memahami tentang perencanaan pemecah gelombang serta terampil dalam perhitungan pemecah gelombang

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan tipe-tipe pemecah gelombang- Terampil menghitung stabilitas batu lapis pelindung- Terampil menghitung dimensi pemecah gelombang- Terampil merencanakan runup gelombang

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

10

Minggu ke 10

Mahasiswa memahami tentang perencanaan pemecah gelombang serta terampil dalam perhitungan pemecah gelombang

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan tipe-tipe pemecah gelombang- Terampil menghitung stabilitas batu lapis pelindung- Terampil menghitung dimensi pemecah gelombang- Terampil merencanakan runup gelombang

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

11

Minggu ke 11

Mahasiswa memahami tentang perencanaan dermaga

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan tipe-tipe dermaga- Menjelaskan wharf- Menjelaskan pier atau jetty- Menerangkan ukuran dermaga- Memahami gaya yang bekerja pada dermaga

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

12

Minggu ke 12

Mahasiswa memahami tentang perencanaan dermaga

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan tipe-tipe dermaga- Menjelaskan wharf- Menjelaskan pier atau jetty- Menerangkan ukuran dermaga- Memahami gaya yang bekerja pada dermaga

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

13

Minggu ke 13

Mahasiswa memahami tentang perencanaan fender dan alat penambat

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan tipe-tipe fender- Menjelaskan posisi fender- Menjelaskan alat penambat- Memahami gaya yang bekerja pada dolphin

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

14

Minggu ke 14

Mahasiswa memahami tentang fasilitas pelabuhan di daratan

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan terminal barang potongan- Menjelaskan terminal barang curah- Menjelaskan terminal peti kemas

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

15

Minggu ke 15

Mahasiswa memahami tentang alat pemandu pelayaran

Mahasiswa dapat:- Menjelaskan alat pemandu konstruksi tetap- Menjelaskan alat pemandu pelayaran konstruksi terapung

Kriteria:

Nilai penuh diperoleh apabila mengerjakan semua soal dengan benar


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Ceramah diskusi dan tanya jawab
2 X 50
Materi: riatmodjo. 2000. Pelabuhan, Beta Offset. Yogyakarta
Pustaka:

Materi: Kramadibrata. 2002. Perencanaan Pelabuhan. Penerbit ITB, Bandung
Pustaka:

Materi: Bambang Triatmodjo. 1999. Teknik Pantai. Beta Offset: Yogyakarta
Pustaka:
5%

16

Minggu ke 16


Bentuk Penilaian :
Tes
UAS
2 X 50
UAS
2 X 50
15%



Rekap Persentase Evaluasi : Case Study

No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 70%
2. Tes 30%
100%

Catatan

  1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
  2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
  3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
  6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
  7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
  8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
  9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
  10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
  11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
  12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.