Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Ilmu Pendidikan
Program Studi S1 Bimbingan Dan Konseling

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

Dasar-Dasar Bimb.& Konseling

8620102048

Mata Kuliah Wajib Program Studi

T=2

P=0

ECTS=3.18

1

14 Mei 2024

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




Dr. Denok Setiawati, M.Pd., Kons.




Dr. Retno Tri Hariastuti, M.Pd., Kons.




Dr. Evi Winingsih, S.Pd., M.Pd.

Model Pembelajaran

Case Study

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

PLO-3

Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan

PLO-6

Menguasai konsep pendidikan, psikologi, dan penelitian untuk melandasi pelayanan bimbingan dan konseling

Program Objectives (PO)

PO - 1

Mahasiswa memperjelas posisi BK di antara tiga bidang yang lain yakni administrasi dan supervise, pembelajaran dan Bantuan/Bimbingan serta menyelesaikan permasalahan siswa yang melibatkan 3 bidang yang ada

PO - 2

Mahasiswa menjelaskan konsep dasar bimbingan dan konseling dan sejarah BK

PO - 3

Memiliki kemampuan untuk merumuskan jenis layanan dalam bimbingan dan konseling komprehensif yang sesuai

PO - 4

Memiliki kemampuan untuk melaksanakan layanan dasar; responsive, perencanaan individual dan dukungan sistem

PO - 5

Mahasiswa merumuskan langkah-langkah penyelenggaraan layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual dan dukungan system berdasarkan kkebutuhan di lapangan

Matrik PLO-PO

 
POPLO-3PLO-6
PO-1
PO-2 
PO-3
PO-4
PO-5

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
PO-1
PO-2
PO-3
PO-4
PO-5

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Matakuliah ini membahas tentang konsep dasar, pengertian, sejarah, landasan, prinsip, tujuan dan asas-asas bimbingan dan konseling, serta berbagai layanan BK, hubungan BK dengan komponen-komponen pendidikan yang lain. Perkuliahan dilaksanakan dengan cara blended learning dengan strategi case study. Penilaian dilakukan dengan cara tes tulis. Penilaian dilakukan dengan baik melalui penilaian partisipatif, produk maupun portofolio berdasarkan kajian kasus yang berhubungan dengan materi dengan menggunakan rubrik penilaian. Matakuliah ini membahas tentang: 1. Konsep dasar bimbingan dan konseling 2. Pengertian bimbingan dan konseling 3. Sejarah bimbingan dan konseling 4. Landasan bimbingan dan konseling 5. Prinsip bimbingan dan konseling 6. Tujuan bimbingan dan konseling 7. Asas-asas bimbingan dan konseling 8. Pola/ Jenis layanan BK 9. Hubungan BK dengan komponen-komponen pendidikan yang lain

Pustaka

Utama :

  1. Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.
  2. Prayitno. 2022. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.
  3. Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.
  4. Kemdikbud. 2016. Pedoman Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.

Pendukung :

  1. Setiawati, D. 2021. Guidance and Counseling Services to Improve Student Resilience. Atlantis.
  2. Setiawati, D dan Winingsih, E. 2020. Bimbingan dan Konseling Karier. Surabaya: CV. Bayu Mandiri
  3. Setiawati, D., , Wiyono, B.B.,Hidayah, N. Atmoko, A., and Setiyowati, A. 2021. Group guidance based on Javanese character with merchant morals to improve student resilience. PEGEM Journal Of Education and Instrution.
  4. Setiawati, Denok. 2023. Group Guidance Guide with Surabaya Cultural Values for Students. Atlantis.
  5. Setiawati, D., Winingsih, E., Naqiyah, N., dan Widya, S.W. 2024. Perencanaan Karier. Pamekasan : Alifba Media

Dosen Pengampu

Dr. Retno Tri Hariastuti, M.Pd., Kons.

Dr. Denok Setiawati, M.Pd., Kons.

Dr. Wiryo Nuryono, S.Pd., M.Pd.

Dr. Evi Winingsih, S.Pd., M.Pd.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Mahasiswa memperjelas posisi BK di antara tiga bidang yang lain yakni administrasi dan supervise, pembelajaran dan Bantuan/Bimbingan

  1. Mahasiswa menjelaskan hakikat pendidikan
  2. Mahasiswa menjelaskan posisi BK dalam pendidikan
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan posisi BK diantara bidang yang ada dalam pendidikan
2 X 50

2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Pengantar Dasar-Dasar BK
Pustaka: Setiawati, D. 2021. Guidance and Counseling Services to Improve Student Resilience. Atlantis.

Materi: Hakikat BK
Pustaka: Prayitno. 2022. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.
3%

2

Minggu ke 2

Mahasiswa memperjelas posisi BK di antara tiga bidang yang lain yakni administrasi dan supervise, pembelajaran dan Bantuan/Bimbingan

  1. Mahasiswa menjelaskan hakikat pendidikan
  2. Mahasiswa menjelaskan posisi BK dalam pendidikan
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan posisi BK diantara bidang yang ada dalam pendidikan
2 X 50

2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: BK Karier
Pustaka: Setiawati, D dan Winingsih, E. 2020. Bimbingan dan Konseling Karier. Surabaya: CV. Bayu Mandiri
2%

3

Minggu ke 3

Mahasiswa dapat memutuskan jenis kegiatan yang sesuai dengan kebutuhan siswa

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian bimbingan dan konseling
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi, prinsip bimbingan dan konseling yang utama
  3. Mahasiswa dapat menjelaskan asas BK
  4. Mahasiswa dapat menjelaskan landasan BK
  5. Mahasiswa dapat menjelaskan Sejarah BK
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
SIDIA)
2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: BK Kelompok
Pustaka: Setiawati, D., , Wiyono, B.B.,Hidayah, N. Atmoko, A., and Setiyowati, A. 2021. Group guidance based on Javanese character with merchant morals to improve student resilience. PEGEM Journal Of Education and Instrution.
3%

4

Minggu ke 4

Mahasiswa dapat memutuskan jenis kegiatan yang sesuai dengan kebutuhan siswa

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian bimbingan dan konseling
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi, prinsip bimbingan dan konseling yang utama
  3. Mahasiswa dapat menjelaskan asas BK
  4. Mahasiswa dapat menjelaskan landasan BK
  5. Mahasiswa dapat menjelaskan Sejarah BK
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
SIDIA)
2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Dasar BK
Pustaka: Setiawati, Denok. 2023. Group Guidance Guide with Surabaya Cultural Values for Students. Atlantis.
3%

5

Minggu ke 5

Mahasiswa dapat memutuskan jenis kegiatan yang sesuai dengan kebutuhan siswa

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian bimbingan dan konseling
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi, prinsip bimbingan dan konseling yang utama
  3. Mahasiswa dapat menjelaskan asas BK
  4. Mahasiswa dapat menjelaskan landasan BK
  5. Mahasiswa dapat menjelaskan Sejarah BK
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
SIDIA)
2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Pelatihan Konseling Karier
Pustaka: Setiawati, D., Purwoko, B., Nursalim, M., Pratiwi, T.I. 2019. September 2019. Pelatihan Konseling Karier Cognitive Information Processing (CIP) Bagi Guru BK SMP Kota Mojokerto. Jurnal Bikotetik (Bimbingan dan Konseling Teori dan Praktik) 3(1):35.DOI:10.26740/bikotetik.v3n1.p35-39
3%

6

Minggu ke 6

Mahasiswa dapat memutuskan jenis kegiatan yang sesuai dengan kebutuhan siswa

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan pengertian bimbingan dan konseling
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan fungsi, prinsip bimbingan dan konseling yang utama
  3. Mahasiswa dapat menjelaskan asas BK
  4. Mahasiswa dapat menjelaskan landasan BK
  5. Mahasiswa dapat menjelaskan Sejarah BK
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran (Marking Scheme)
  2. Bentuk non-test: Meringkas materi kuliah, Membuat PPT

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
SIDIA)
2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Pengantar Dasar BK
Pustaka: Setiawati, D. 2021. Guidance and Counseling Services to Improve Student Resilience. Atlantis.
3%

7

Minggu ke 7

Mahasiswa dapat membandingkan antara bimbingan dan konseling

  1. Mahasiswa dapat membedakan antara bimbingan dan konseling
  2. Mahasiswa dapat dalam menjabarkan aspek-aspek pembeda
Kriteria:
  1. Rubrik
  2. Bentuk non-test & tes: Menyusun matrik perbandingan

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Problem based learning
Menyusun ringkasan
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Pengertian BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Prinsip dan Asas BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengenalan Fungsi BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Pengantar dan pengenalan landasan BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: BK Karier
Pustaka: Setiawati, D dan Winingsih, E. 2020. Bimbingan dan Konseling Karier. Surabaya: CV. Bayu Mandiri
3%

8

Minggu ke 8

UTS

mahasiswa mengerjakan tugas dan soal ujian dengan baik

Kriteria:
  1. Diseri skor 4 bila jawaban benarNilai = (Total skor: 20) x 100
  2. Diberi skor 3 bila jawaban cukup benar
  3. Diberi skor 2 bila jawaban banyak salahnya
  4. Diberi skor 1 bila jawaban salah
  5. Diberi skor 0 bila tidak mengerjakan
  6. Nilai = (Total skor: 20) x 100

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Tes
UTS
2 X 50
UTS
2 X 50
Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Developmental Guidance and Counseling
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.
20%

9

Minggu ke 9

Mahasiswa membedakan BK Komprehensif dan BK Pola 17 Plus

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan layanan pokok dan kegiatan pendukung dalam BK Pola 17 Plus
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan BK Komprehensif; Komponen, strategi layanan
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: Pedoman BK
Pustaka: Kemdikbud. 2016. Pedoman Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.
3%

10

Minggu ke 10

Mahasiswa membedakan BK Komprehensif dan BK Pola 17 Plus

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan layanan pokok dan kegiatan pendukung dalam BK Pola 17 Plus
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan BK Komprehensif; Komponen, strategi layanan
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun ringkasan tentang pengertian, fungsi, prinsip, asas, landasan, sejarah bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: Pedoman BK
Pustaka: Kemdikbud. 2016. Pedoman Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.
3%

11

Minggu ke 11

Mahasiswa membedakan BK Komprehensif dan BK Pola 17 Plus

  1. Mahasiswa dapat menjelaskan layanan pokok dan kegiatan pendukung dalam BK Pola 17 Plus
  2. Mahasiswa dapat menjelaskan BK Komprehensif; Komponen, strategi layanan
Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Problem based learning
Menyusun PPT tentang manfaat dan karakteristik program bimbingan dan konseling
2 X 50
Problem based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: Pedoman BK
Pustaka: Kemdikbud. 2016. Pedoman Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.
4%

12

Minggu ke 12

Mahasiswa merumuskan langkah-langkah penyelenggaraan layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual dan dukungan system berdasarkan kkebutuhan di lapangan

Mahasiswa membuat alur layanan, langkah langkah layanan yang sesuai dengan kebutuhan siswa dalam bentuk flyer/ PPT Interaktif/ Video

Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Project based learning
Menyusun RPL bimbingan dan konseling
2 X 50
Project based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Pengenalan BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Landasan, Asas dan Aturan BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengantar BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: Pengantar Dasar BK
Pustaka: Setiawati, D. 2021. Guidance and Counseling Services to Improve Student Resilience. Atlantis.
5%

13

Minggu ke 13

Mahasiswa merumuskan langkah-langkah penyelenggaraan layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual dan dukungan system berdasarkan kkebutuhan di lapangan

Mahasiswa membuat alur layanan, langkah langkah layanan yang sesuai dengan kebutuhan siswa dalam bentuk flyer/ PPT Interaktif/ Video

Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Project based learning
Menyusun RPL bimbingan dan konseling
2 X 50
Project based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Pengenalan BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Landasan, Asas dan Aturan BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengantar BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: BK Karier
Pustaka: Setiawati, D dan Winingsih, E. 2020. Bimbingan dan Konseling Karier. Surabaya: CV. Bayu Mandiri
5%

14

Minggu ke 14

Mahasiswa merumuskan langkah-langkah penyelenggaraan layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual dan dukungan system berdasarkan kkebutuhan di lapangan

Mahasiswa membuat alur layanan, langkah langkah layanan yang sesuai dengan kebutuhan siswa dalam bentuk flyer/ PPT Interaktif/ Video

Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Project based learning
Menyusun RPL bimbingan dan konseling
2 X 50
Project based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Pengenalan BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Landasan, Asas dan Aturan BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengantar BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: BK Kelompok
Pustaka: Setiawati, D., , Wiyono, B.B.,Hidayah, N. Atmoko, A., and Setiyowati, A. 2021. Group guidance based on Javanese character with merchant morals to improve student resilience. PEGEM Journal Of Education and Instrution.
5%

15

Minggu ke 15

Mahasiswa merumuskan langkah-langkah penyelenggaraan layanan dasar, layanan responsif, perencanaan individual dan dukungan system berdasarkan kkebutuhan di lapangan

Mahasiswa membuat alur layanan, langkah langkah layanan yang sesuai dengan kebutuhan siswa dalam bentuk flyer/ PPT Interaktif/ Video

Kriteria:
  1. Pedoman Penskoran
  2. Bentuk non-test: Instrumen evaluasi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Project based learning
Menyusun RPL bimbingan dan konseling
2 X 50
Project based online learning (eLearning:
VINESA)
2 X 50
Materi: Pengenalan BK
Pustaka: Laksmiwati, Hermin, dkk. 2002. Pengantar BK . Surabaya: Unesa University Press.

Materi: Landasan, Asas dan Aturan BK
Pustaka: Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Rambu-rambu Pelaksanaan BK dalam Jalur Pendidikan Formal . Jakarta: Kemendikbud.

Materi: Pengantar BK
Pustaka: Gibson R.L. & Mitchel M.H. 1986. Introduction to Counseling and Guidance . New York: Macmillan Publishing Company.

Materi: Dasar - Dasar BK
Pustaka: Prayitno. 2004. Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling . Bandung: Refika ADITAMA.

Materi: Perkembangan BK
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.

Materi: Developmental Guidance and Counseling
Pustaka: Myrick Robert.D. 1993. Developmental Guidance and Counseling: A Practical Approach . USA: Educational Media Corporation.
5%

16

Minggu ke 16

UAS : mahasiswa dapat menyusun langkah-langkah penyelenggaraan layanan

Mengerjakan tugas dengan baik

Kriteria:
  1. Diseri skor 4 bila jawaban benar
  2. Diberi skor 3 bila jawaban cukup benar
  3. Diberi skor 2 bila jawaban banyak salahnya
  4. Diberi skor 1 bila jawaban salah
  5. Diberi skor 0 bila tidak mengerjakan
  6. Nilai = (Total skor: 20) x 100

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio, Tes
UAS
2 X 50
UAS
2 X 50
Materi: BK untuk peningkatan pemahaman dan potensi individu
Pustaka: Setiawati, D. 2021. Guidance and Counseling Services to Improve Student Resilience. Atlantis.

Materi: Pedoman BK
Pustaka: Kemdikbud. 2016. Pedoman Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah. Jakarta: Kemdikbud.
30%



Rekap Persentase Evaluasi : Case Study

No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 58.5%
2. Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk 1.5%
3. Penilaian Portofolio 20%
4. Tes 20%
100%

Catatan

  1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
  2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
  3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
  6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
  7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
  8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
  9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
  10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
  11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
  12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.