|
Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Ilmu Keolahragaan Dan Kesehatan
Program Studi S3 Pendidikan Jasmani
|
Kode Dokumen |
SEMESTER LEARNING PLAN |
Course |
KODE |
Rumpun MataKuliah |
Bobot Kredit |
SEMESTER |
Tanggal Penyusunan |
METODOLOGI PENELITIAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF |
8510404024 |
|
T=4 |
P=0 |
ECTS=10.08 |
1 |
1 September 2024 |
OTORISASI |
Pengembang S.P |
Koordinator Rumpun matakuliah |
Koordinator Program Studi |
Prof. Drs. T. CHOLIK MUTOHIR, MA., Ph.D.
|
.......................................
|
Dr. Heryanto Nur Muhammad, S.Pd., M.Pd. |
Model Pembelajaran |
Case Study |
Program Learning Outcomes (PLO)
|
PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah |
PLO-1 |
Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya |
PLO-2 |
Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan |
PLO-3 |
Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan |
PLO-4 |
Mengembangkan diri secara berkelanjutan dan berkolaborasi. |
Program Objectives (PO) |
PO - 1 |
Mampu memetakan dan menguraikan konsep-konsep dasar epistemologi dalam hubungannya dengan metodologi penelitian lanjut bidang keolahragaan (PENJAS) serta mampu mengimplementasikan sebagai landasan dan subjek analisis berbagai persoalan keolahragaan.
|
PO - 2 |
Sub-CPMK1 Mampu memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian kuantitatif olahraga (PENJAS)
|
PO - 3 |
Sub-CPMK2 Mampu memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian kualitatif olahraga (PENJAS)
|
PO - 4 |
Sub-CPMK3 Mampu memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian mixed merthod olahraga (PENJAS)
|
PO - 5 |
Sub-CPMK4 Mampumengidentifiksi masalah, mengumpulkan data, menganalisis data, dan memecahkan masalah berbasis data memetakan medan kajian filsafat olahraga
|
PO - 6 |
Sub-CPMK5 Mampu Menyusun proposal penelitian dalam PENJAS yang valid dan dapat dipertanggungjawabkan
|
Matrik PLO-PO |
|
PO | PLO-1 | PLO-2 | PLO-3 | PLO-4 | PO-1 | ✔ | | | | PO-2 | | ✔ | | | PO-3 | | | ✔ | | PO-4 | | | | ✔ | PO-5 | | | | ✔ | PO-6 | | | | ✔ |
|
Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO) |
|
PO |
Minggu Ke |
1 |
2 |
3 |
4 |
5 |
6 |
7 |
8 |
9 |
10 |
11 |
12 |
13 |
14 |
15 |
16 |
PO-1 | ✔ | | | | | | | | | | | | | | | | PO-2 | | ✔ | | | | | | | | | | | | | | | PO-3 | | | ✔ | | | | | | | | | | | | | | PO-4 | | | | ✔ | | | | | | | | | | | | | PO-5 | | | | | ✔ | | | | | | | | | | | | PO-6 | | | | | | ✔ | | | | | | | | | | |
|
Deskripsi Singkat Mata Kuliah
|
Penjabaran implementasi filsafat olahraga sebagai landasan dan subjek analisis berbagai persoalan keolahragaan dalam tiga matra, yakni ontologi, aksiologi, dan epistemologi. |
Pustaka
|
Utama : |
|
- Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2018). Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (5th ed.). SAGE Publications.
- Creswell, J. W., & Poth, C. N. (2017). Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing Among Five Approaches (4th ed.). SAGE Publications.
- Creswell, J. W., & Plano Clark, V. L. (2017). Designing and Conducting Mixed Methods Research (3rd ed.). SAGE Publications.
- Patton, M. Q. (2015). Qualitative Research & Evaluation Methods (4th ed.). SAGE Publications.
- Flick, U. (2018). An Introduction to Qualitative Research (6th ed.). SAGE Publications.
- Hyllegard, R., Mood, D.P, Morrow, J.R. (1996). Interpreeting Research in Sport and Exercise Science. %th Edition. St. Louis: Mosby
- Thomas, J.R., Nelson, J.K, Silverman, S.J. (2011). Research Methods in Physical Activity. 6th Edition. Chapaign Il: Human Kinetics
- Maxwell, J. A. (2013). Qualitative Research Design: An Interactive Approach (3rd ed.). SAGE Publications.
- Teddlie, C., & Tashakkori, A. (2009). Foundations of Mixed Methods Research: Integrating Quantitative and Qualitative Approaches in the Social and Behavioral Sciences. SAGE Publications
|
Pendukung : |
|
|
Dosen Pengampu
|
Prof. Drs. H. Toho Cholik Mutohir, M.A., Ph.D. Dr. Advendi Kristiyandaru, S.Pd., M.Pd. Junaidi Budi Prihanto, S.KM., M.KM., Ph.D. |
Minggu Ke- |
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)
|
Penilaian |
Bantuk Pembelajaran,
Metode Pembelajaran,
Penugasan Mahasiswa,
[ Estimasi Waktu] |
Materi Pembelajaran
[ Pustaka ] |
Bobot Penilaian (%) |
Indikator |
Kriteria & Bentuk |
Luring (offline) |
Daring (online) |
(1) |
(2) |
(3) |
(4) |
(5) |
(6) |
(7) |
(8) |
1
Minggu ke 1 |
menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian lanjut dalam olahraga meliputi: KUAN, KUAL, & MIXED METHOD |
- Menjelaskan beberapa konsep Metode penelitian lanjut
- Menunjukkan Karakteristik penelitian lanjut
- Mengapresiasi berbagai pendekatan Penelitian KUAN. KUAL & MIXED METHOD
|
Kriteria:
Nilai penuh (10%) diperoleh apabila menjawab dengan selengkap mungkin minimal dari dua referensi Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio |
Luring 400 menit |
Menganalisis dan mendiskusikan tema penelitian lanjut dengan metode KUAN, KUAL & MIXED METHOD
|
|
0% |
2
Minggu ke 2 |
Mampu merumuskan masalah, identifikasi variabel dan hipotesis, desain pengumpulan dan analisis data, interpretasi dan penarikan simpulan dalam Penelitian Lanjut KUAN, KUAL & MIXED METHOD |
- Mendiskusikan tugas-tugas terkait langkah-langkah Penelitian Lanjut KUAN, KUAL & MIXED METHOD.
- Menganalisis kritis artikel penelitian KUAN, KUAL & MIXED METHOD dari Jurnal bereputasi identifikasi.
|
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif |
Kuliah mimbar (slide) dan tanya jawabDiskusi kelompok 3x50 |
Membaca berbagai Artikel Penelitian KUAN, KUAL & MIXED METHOD dalam bidang keolahragaan
Membuat catatan skematik (PPT)terkait desain, masalah, variabel, kerangka berpikir, pengumpulan data, analisis data, dan simpulan
|
|
0% |
3
Minggu ke 3 |
Mampu memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian kuantitatif (KUAN) olahraga dengan pendekatan SURVE (1) dengan Deskriptif, Regresi & ANOVA |
- Menjelaskan dan mendiskusikan penelitian KUAN lanjut.
- Mendisain Pendekatan Survei dengan analisis Korelasional Multivariate KUAN Olahraga
|
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio, Praktik / Unjuk Kerja |
Penjelasan dan diskusi 400 menit |
Menganalisis dan mendiskusikan tema penelitian KUAN lanjut dari Artikel Jurnal dengan pendekatan SURVE yang menggunakan analisis Statistik: Desktiptif, Regresi, dan ANOVA
|
|
0% |
4
Minggu ke 4 |
Mampu memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian kuantitatif (KUAN) olahraga dengan pendekatan SURVE (2) dengan Analisis Faktor & SEM |
- Membaca berbagai Artikel terkait Penelitian KUAN Surve
- Mendisain Pendekatan Survei dengan analisis Korelasional Multivariate KUAN Olahraga, yakni Analisis Faktor dan SEM
|
Kriteria:
Nilai penuh (10%) diperoleh apabila menjawab dengan selengkap mungkin minimal dari dua referensi Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio, Praktik / Unjuk Kerja |
Kuliah mimbar (slide) dan tanya jawab
|
Menganalisis dan mendiskusikan tema penelitian KUAN lanjut dari Artikel Jurnal dengan pendekatan SURVEI dengan analisis Statistik Analisis Faktot dan SEM
|
|
0% |
5
Minggu ke 5 |
Mampu memahami dan beberapa menjelaskanpenelitian lanjut KUAL (1) dengan pendekatan Case Study, Ethnografi, Fenomenologi, & Grouded Theory. |
- Menjelaskan & mendiskusikan metode penelitian KUAl lanjut
- Mendisain penelitian KUAL sesuai dengan masalah penelitian
|
Kriteria:
Nilai penuh diperoleh (15%) apabila mengerjakan secara benar dan tepat waktu Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio, Praktik / Unjuk Kerja |
Kuliah mimbar (slide) dan tanya jawabDiskusi kelompok
|
• Membaca berbagai tulisan tentang tugas- tugas Pnelitian KUAL Eksperimen
• Merefleksikan tugas Penelitian Lanjut KUAL tersebut sebagai subjek analisis sesuai karakteristiknya.
persoalan keilmuan
• Membuat catatan skematik (PPT) terkait Penelitian KUAL dan mendiskusikan dalam kelas
|
|
0% |
6
Minggu ke 6 |
UTS mengidentifikasi kemampuan memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian KUAN & KUAL olahraga |
Menyusun salah satu metode penelitian KUAN Lanjut dalam suatu Manuscript (2500-3000 kata) |
Kriteria:
Nilai dengan kriteria manuscript ditulis sendiri berdasarkan atas: keakuratan, kedalaman, obyektivitas (bebas plagiasi 15%), dan ketepatan waktu Bentuk Penilaian : Penilaian Portofolio |
|
Mengerjakan UTS secara mandiri dengan open book
|
Materi: Dapat menggunakan sumber Pustaka secara terbuka 3x 24 jam Pustaka: |
0% |
7
Minggu ke 7 |
Mampu mengalisis hasil penelitian KUAL dengan melakukan Reviu Jurnal secara sistematis |
Mengidentifikasi artikel relevan, menganalisis dan mensintesis menjadi manuscript singkat (1500 kata) |
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif |
Kuliah mimbar (slide) dan tanya jawabDiskusi kelompok
|
Mengerjakan Tugas Reviu Artikel yang dipilih
|
|
0% |
8
Minggu ke 8 |
Mampu mendisain penelitian KUAL (1) dengan pendalaman pada Studi Kasus & Fenomenologi |
- Menjelaskan & mendiskusikan metode penelitian KUAL lanjut (Studi Kasus & Fenomenologi) .
- Mendisain penelitian KUAL dengan pendekatan Studi Kasus atau Fenomenologi.
|
Kriteria:
Nilai penuh diperoleh (15%) apabila mengerjakan secara benar dan tepat waktu Bentuk Penilaian : Penilaian Portofolio |
Kuliah mimbar (slide) dan tanya jawabDiskusi kelompok 3x50 |
•Menganalisis artikel terkait tugas- tugas Penelitian KUAL focus pada pendekatan Studi Kasus dan Fenomenologi
• Membuat catatan skematik (PPT) hasil analisis Artikel tersebut dan Didiskusikan dalam seminar di kelas.
|
|
0% |
9
Minggu ke 9 |
Mampu mendisain penelitian KUAL (2) dengan pendalaman pada Ethnografi & Grouded Research |
- Menjelaskan & mendiskusikan metode penelitian KUAL lanjut (Ethnografi & Grounded Research)
- Mendisain penelitian KUAL dengan pendekatan Ethnografi & Grounded Research
|
Kriteria:
Nilai penuh diperoleh (15%) apabila mengerjakan secara benar dan tepat waktu Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio |
Luring 3x50 |
•Menganalisis artikel terkait tugas- tugas Penelitian KUAL focus pada pendekatan Studi Kasus dan Fenomenologi
• Membuat catatan skematik (PPT) hasil analisis Artikel tersebut dan Didiskusikan dalam seminar di kelas.
|
|
0% |
10
Minggu ke 10 |
Mampu memahami, menjelaskan, dan mendisain penelitian Mixed Method dengan model Sequential |
- Menjelaskan & mendiskusikan metode penelitian MIXED METHOD (Model Sequential) .
- Mendisain penelitian MIXED METHOD (Model Sequential)
|
Bentuk Penilaian : Penilaian Portofolio |
Luring 3x50 |
•Menganalisis artikel terkait tugas- tugas Penelitian MIXED METHOD fokus pada model Sequential.
• Membuat catatan skematik (PPT) hasil analisis Artikel tersebut dan Didiskusikan dalam seminar di kelas.
|
|
0% |
11
Minggu ke 11 |
Mampu memahami, menjelaskan, dan mendisain penelitian Mixed Method dengan model Integrated |
- Menjelaskan & mendiskusikan metode penelitian MIXED METHOD (Model Integrated)
- Mendisain penelitian MIXED METHOD (Model Integrated)
|
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif |
Luring 3x50 |
•Menganalisis artikel terkait tugas- tugas Penelitian MIXED METHOD fokus pada model Integrated.
• Membuat catatan skematik (PPT) hasil analisis Artikel tersebut dan Didiskusikan dalam seminar di kelas.
|
|
0% |
12
Minggu ke 12 |
UAS mengidentifikasi kemampuan memahami, menjelaskan dan mengaplikasi metode penelitian KUAN & KUALatau MIXED METHOD ke dalam PROPOSAL PENELITIANDISERTASI dalam bidang olahraga |
Menyususn Proposal Penelitian Disertasi (S3) sesuai topik yang dipilih dengan standar Penulisan Proposal PPS UNESA |
Kriteria:
Nilai dengan kriteria manuscript ditulis sendiri berdasarkan atas: keakuratan, kedalaman, obyektivitas (bebas plagiasi 15%), dan ketepatan waktu Bentuk Penilaian : Penilaian Portofolio |
|
Mengerjakan UTS secara mandiri dengan open book
|
Materi: Dapat menggunakan sumber Pustaka secara terbuka 6 x 24 jam dan dilaporkan 24 Jam sebelum penutupan penyerahan Nilai Akhir Pustaka: |
40% |
13
Minggu ke 13 |
|
|
|
|
|
|
0% |
14
Minggu ke 14 |
|
|
|
|
|
|
0% |
15
Minggu ke 15 |
|
|
|
|
|
|
0% |
16
Minggu ke 16 |
|
|
|
|
|
|
0% |