Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Vokasi
Program Studi D4 Teknik Listrik

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

Elektronika Daya

99992040102031

T=2

P=0

ECTS=3.18

3

3 Oktober 2024

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




.......................................




.......................................




Mahendra Widyartono, S.T., M.T.

Model Pembelajaran

Project Based Learning

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

PLO-1

Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya

PLO-2

Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan

PLO-4

Mengembangkan diri secara berkelanjutan dan berkolaborasi.

Program Objectives (PO)

Matrik PLO-PO

 
POPLO-1PLO-2PLO-4

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Karakteristik komponen Elektronika Daya (Dioda, Thyriston, DIAC, TRIAC, UJT, FET, Analisa saklar Elektronika, Analisa rangkaian pembangkit pulsa Rectifier menggunakan dioda untuk satu fasa dan tiga fasa, Rectifier menggunakan SCR untuk satu fasa dan tiga fasa Inverter satu fasa, Inverter tiga fasa ; Penggunaan rangkain Elektronika untuk pengaturan mesin listrik

Pustaka

Utama :

  1. Pustaka Utama : Rashid, Muhammad H. 2004. Power Electronics: Circuits, Devices, and Applications, 3 ND. ED. Prentice Hall Inc. New Jersey.
  2. R. W. Erickson, 1997, Fundamentals of Power Electronics
  3. Pustaka Penunjang : Sen, P. C. 1990. Power Electronics. Tata McGraw Hill- Publishing Company Limited. New Delhi.
  4. Singh,MD. (1998). Power Electronics, New Delhi, Tata McGraw Hill- Publishing Company Limited.

Pendukung :

Dosen Pengampu

Prof. Dr. Bambang Suprianto, M.T.

Widi Aribowo, S.T., M.T.

As'ad Shidqy Aziz, S.T., M.T.

Nur Vidia Laksmi B., S.ST., M.Sc.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Mahasiswa mampu mengerti dan menjelaskan tentang komponen semikonduktor daya, diode daya, thyiristo

 Ketepatan mendefinisikan Karakteristik Diode daya dan Karakteristik Thyristor  Ketajaman dan kejelasan dalam membedakan Proteksi di/dt dan dv/dt

 Kuliah  Brainstroming,  diskusi kelompok [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 1: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka [BT BM:4 x (3x50”)]
4 X 50

0%

2

Minggu ke 2

Mahasiswa mampu mengerti dan menjelaskan tentang komponen semikonduktor daya, diode daya, thyiristo

 Ketepatan mendefinisikan Karakteristik Diode daya dan Karakteristik Thyristor  Ketajaman dan kejelasan dalam membedakan Proteksi di/dt dan dv/dt

 Kuliah  Brainstroming,  diskusi kelompok [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 1: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka [BT BM:4 x (3x50”)]
4 X 50

0%

3

Minggu ke 3

Mahasiswa mampu merumuskan tentang teori dasar penyearah dan , Penyearah Diode – Bridge Fase Tunggal, Penyearah Pengganda Tegangan (Fase Tunggal), Penyearah Full Bridge Tiga Fasa,Mahasiswa mampu merumuskan dan membandingkan Penyearah Satu Fase dan Tiga Fase

 Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang dasar penyearah.  Kemampuan mengaaplikasikan diode freewheeling.  Kemampuan membandingkan penyearah satu fasa dan tiga fasa

Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 2: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4%2 (3x50”)]
4 X 50

0%

4

Minggu ke 4

Mahasiswa mampu merumuskan tentang teori dasar penyearah dan , Penyearah Diode – Bridge Fase Tunggal, Penyearah Pengganda Tegangan (Fase Tunggal), Penyearah Full Bridge Tiga Fasa,Mahasiswa mampu merumuskan dan membandingkan Penyearah Satu Fase dan Tiga Fase

 Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang dasar penyearah.  Kemampuan mengaaplikasikan diode freewheeling.  Kemampuan membandingkan penyearah satu fasa dan tiga fasa

Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 2: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4%2 (3x50”)]
4 X 50

0%

5

Minggu ke 5

Mahasiswa mampu merumuskan tentang pengendali pada penyearah dan pembalik frekuensi terkendali, Analisa Konverter Tiga Fasa, Efek Induktans AC, Efek Arus, Diskontinyu, Operasi Pembalik, bentuk Gelombang AC, Konverter Tiga Fasa yang lain.

 Kejelasan penjelasan penyearah terkendali  Kejelasan menganalisa rangkaian converter  Kemampuan membaca bentuk gelombang

Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 3: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4 x (3x50”)]
2 X 50

0%

6

Minggu ke 6

Mahasiswa mampu mengerti dan menjelaskan tentang teknik komutasi

 Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang teknik komutasi  Kemampuan mengaplikasikan proses pemadaman thyristor

Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 4: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4 x (3x50”)]
2 X 50

0%

7

Minggu ke 7

Mahasiswa mampu menganalisa dan merancang tentang rangkaian Chopper, model switching converter, macam–macam untai chopper, Konfigurasi untai chopper

 Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang model swicthing converter.  Kemampuan mengaplikasikan macam-macam converter.  Kemampuan merangkai rangkaian converter  Ketepatan mengembangkan model dengan simulink  Kemampuan mensimulasikan, Rangkaian converter

Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 5: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4%2 (3x50”)] Mengembangkan model Converter dengan simulink Matlab [PS BM: (2 2)x (3x50”)]
2 X 50

0%

8

Minggu ke 8

Evalusi Sub Sumatif : Untuk mengetahui pencapaian kompetensi matakuliah Elektronika Daya [ 1%2 ( 2%2 50”)]


    2 X 50

    0%

    9

    Minggu ke 9

    Mahasiswa dapat mengerti dan menjelaskan tentang Dasar rangkaian pengatur tegangan AC, pengatur tegangan DC

     Kejelasan penjelasan pengatura tegangan AC/DC  Kejelasan penjelasan dasar rangkaian pengatur tegangan  Kemampuan mesimulasikan pengatur teg AC/DC

    Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 5: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4 x (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    10

    Minggu ke 10

    Mahasiswa dapat mengerti dan menjelaskan tentang Dasar rangkaian pengatur tegangan AC, pengatur tegangan DC

     Kejelasan penjelasan pengatura tegangan AC/DC  Kejelasan penjelasan dasar rangkaian pengatur tegangan  Kemampuan mesimulasikan pengatur teg AC/DC

    Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 5: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4 x (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    11

    Minggu ke 11

    Mahasiswa mampu menganalisa dan merancang tentang rangaian inverter dan konsep dasar Saklar Model Pembalik, Pembalik Satu Fasa, Pembalik Tiga fasa, Saklar schemes pembalik lainya, model operasi penyearah

     Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang konsep dasar saklar  Kemampuan merumuskan inverter  Ketepatan mengembangkan model dengan simulink  Kemampuan mensimulasikan Rangkaian inverter

    Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 6: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4%2 (3x50”)] Mengembangkan model inverter dengan simulink Matlab [PS BM: (2 2)x (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    12

    Minggu ke 12

    Mahasiswa mampu menganalisa dan merancang tentang rangaian inverter dan konsep dasar Saklar Model Pembalik, Pembalik Satu Fasa, Pembalik Tiga fasa, Saklar schemes pembalik lainya, model operasi penyearah

     Kejelasan penjelasan tulisan maupun lisan tentang konsep dasar saklar  Kemampuan merumuskan inverter  Ketepatan mengembangkan model dengan simulink  Kemampuan mensimulasikan Rangkaian inverter

    Kuliah Diskusi kelompok Presentasi [TM: 2%2 (3x50”)] Tugas 6: Kajian Pustaka Melakukan resume dari kajian pustaka Melatih soal-soal [BT BM:4%2 (3x50”)] Mengembangkan model inverter dengan simulink Matlab [PS BM: (2 2)x (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    13

    Minggu ke 13

    Mahasiswa mampu mempresentasikan tentang aplikasi power suply, aplikasi penggerak motor, aplikasi

     Ketajaman membedakan aplikasi power supply, penggerak motor, resisdental dan industry  Kemampuan mensimulasikan, Terapan industri

    Kuliah Diskusi kelompok Tiap kelompok mengkaji tema tertentu Presentasi dan diskusi [TM: 2%2 (3x50”)] Menyusun makalah dan slide presentsi [BT BM: 4%2 (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    14

    Minggu ke 14

    Mahasiswa mampu mempresentasikan tentang aplikasi power suply, aplikasi penggerak motor, aplikasi

     Ketajaman membedakan aplikasi power supply, penggerak motor, resisdental dan industry  Kemampuan mensimulasikan, Terapan industri

    Kuliah Diskusi kelompok Tiap kelompok mengkaji tema tertentu Presentasi dan diskusi [TM: 2%2 (3x50”)] Menyusun makalah dan slide presentsi [BT BM: 4%2 (3x50”)]
    4 X 50

    0%

    15

    Minggu ke 15

    Evalusi Sumatif : Untuk mengetahui pencapaian kompetensi matakuliah Elektronika Daya [ 1%2 ( 2%2 50”)]

      UAS
      2 X 50

      0%

      16

      Minggu ke 16



      0%



      Rekap Persentase Evaluasi : Project Based Learning

      No Evaluasi Persentase
      0%

      Catatan

      1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
      2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
      3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
      4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
      5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
      6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
      7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
      8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
      9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
      10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
      11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
      12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.